Jiwa Korsa Bharada E dan Ferdy Sambo Menyimpang

Selasa, 27 Desember 2022 – 09:38 WIB
Jiwa Korsa Bharada E dan Ferdy Sambo Menyimpang - JPNN.com NTB
Mantan Kepala Divpropam Polri Ferdy Sambo menjalani persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jakarta, Selasa (13/12). Foto: arsip JPNN.com/Ricardo

Menurut Reza, kode senyap menunjukkan bahwa jiwa korsa termanifestasikan dalam bentuk penyimpangan.

Misalnya, menutup-nutupi penyimpangan sejawat, ketaatan, kepatuhan atau tidak memberi koreksi kepada siapa pun yang sudah memberi perintah.

"Itu contoh jiwa korsa yang menyimpang," ujar Rezadi persidangan pembunuhan Brigadir J tersebut.

Reza mengatakan berdasar riset, kode senyap kerap terjadi atau menjadi fenomena banyak di kepolisian.

"Konsekuensinya ketika menyoroti Richard atau Sambo menurut kami tidak bisa abai terhadap jiwa korsa ini termasuk dengan jiwa korsa yang menyimpang yang mereka lakukan," tutur Reza Indragiri. (cr3/jpnn)

Berita ini telah tayang di JPNN.com dengan judul: Jiwa Korsa Bharada E dan Ferdy Sambo di Kasus Brigadir J Dinilai Menyimpang

Dalam sidang lanjutan pembunuhan Brigadir J, jiwa korsa Bharada E dan Ferdy Sambo dinilai menyimpang

Redaktur & Reporter : Ketut Efrata

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia