Perintah untuk Mengingat Skenario dan Jawaban ‘Oke Komandan’

Rabu, 24 Agustus 2022 – 12:30 WIB
Perintah untuk Mengingat Skenario dan Jawaban ‘Oke Komandan’  - JPNN.com NTB
Indikasi obstruction of justice dalam kasus penembakan Brigadir J. Ilustrasi Foto: Antara

Mereka ialah Irjen Ferdy Sambo dan sang istri Putri Candrawathi, Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu alias Bharada E, Bripka Ricky Rizal atau Bripka RR, dan asisten rumah tangga Kuwat Maruf.

Mereka dijerat Pasal 340 subsider Pasal 338 juncto Pasal 55 Juncto Pasal 56 KUHP.

Pasal 340 mengatur pidana terkait pembunuhan berencana dengan ancaman hukuman mati, pidana penjara seumur hidup, atau penjara 20 tahun.

Selain itu, ada anam perwira polisi yang diduga kuat melakukan tindak pidana obstruction of justice atau menghalangi penyidikan kasus pembunuhan Brigadir J, termasuk salah satunya Irjen Ferdy Sambo. (ant/cr3/jpnn)

Terungkap bahwa ada perintah untuk mengingat skenario dan jawaban ‘oke komandan’

Redaktur & Reporter : Ketut Efrata

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia