Layanan Vaksinasi Booster Segera Hadir di Mall, Syaratnya Begini
Kamis, 14 Juli 2022 – 10:03 WIB

Ilustrasi: kegiatan vaksinasi COVID-19 dosis ketiga atau booster di Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat. ANTARA/Nirkomala
"Bagi masyarakat yang ingin booster silakan datang ke fasilitas kesehatan pemerintah terdekat. Layanan booster akan diberikan secara gratis," katanya. (antara/ket/jpnn)
Layanan vaksinasi penguat segera hadir di tempat umum, seperti mall dan perkantoran, syaratnya harus penuhi hal ini
Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News