Dugaan Gratifikasi! Gubernur NTB Pinjamkan Rp 5 Miliar Tanpa Jaminan dalam Masa Pilkada
Senin, 18 Juli 2022 – 08:40 WIB

Gubernur NTB Zulkieflimansyah mengaku memberi pinjaman kepada Ketua PKB NTB sebesar Rp 5 miliar tanpa jaminan. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Terlebih lagi, transaksi itu terjadi pada masa-masa Pilkada.
"Wajar persepsi publik mengasumsikan jika uang sebanyak itu diduga diperuntukkan untuk bayar partai," terangnya.
Dari beberapa pernyataan gubernur di grup WhatsApp, pria 26 tahun itu merasa curiga bahwa utang piutang yang dimaksud hanya frame.
"Saya menduga bahwa utang piutang itu hanya frame, ada yang perlu digali didalamnya," paparnya.
Sebelumnya, juga beredar berita tentang surat kuasa untuk menagih piutang.
Adapun yang diberi kuasa adalah anggota DPRD Provinsi NTB, Najamuddin Moestofa.
Awas ada gratifikasi! Gubernur NTB Zulkieflimansyah memberi pinjaman sebesar Rp 5 miliar dalam masa Pilkada
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News