Harga Jagung Terjun Bebas, Gubernur NTB Minta Kran Ekspor Dibuka
Selasa, 17 Mei 2022 – 12:27 WIB
"Jagung dari Alas sampai Sape, surplus lebih dari 300 ribu ton. Ini artinya harga jagung akan anjlok, bahkan nggak ada harga sama sekali," tambahnya.
Untuk itu gubernur berharap agar masyarakat dan petani jagung ikut mendoakan agar izin ekspor dari Menteri Perdagangan (Mendag) M Lutfi bisa segera diurus dan diselesaikan, sehingga solusi sementara harga jagung ini bisa teratasi. (antara/ket/jpnn)
Harga jagung belakangan ini menjadi sangat murah, Gubernur NTB Zulkieflimansyah minta kran ekspor dibuka
Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News