Akibat Salah Alamat, 8.082 Jatah BLT BBM Melayang
Selasa, 04 Oktober 2022 – 23:00 WIB

Ribuan KPM tidak menerima BLT BBM. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Anggaran subsidi tersebut kemudian dialihkan ke dalam bentuk bantalan sosial. Pertama, BLT BBM dengan alokasi anggaran Rp 12,4 triliun yang diberikan kepada 20,65 juta keluarga penerima manfaat sebesar Rp 150 ribu per bulan selama empat bulan.
Kedua, BSU dengan alokasi anggaran Rp 9,6 triliun yang diperuntukkan bagi 16 juta pekerja. Ketiga, bantuan angkutan umum yang diberikan ke angkutan umum, ojek online, dan nelayan. Bantuan ini akan dialokasikan pemerintah daerah dengan memanfaatkan 2 persen dana transfer umum sebesar Rp 2,17 triliun. (antara/ket/jpnn)
Akibat alamat yang tidak ditemukan, dan berbagai alasan lain, 8.000 lebih jatah BLT BBM di NTB tak tersalurkan
Redaktur & Reporter : Ketut Efrata
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News