Kereta Gantung Rinjani Terpanjang di Dunia, Sampai 10 Km dan Singgahi Beberapa Desa

Jumat, 29 Juli 2022 – 07:53 WIB
Kereta Gantung Rinjani Terpanjang di Dunia, Sampai 10 Km dan Singgahi Beberapa Desa - JPNN.com NTB
Ilustrasi Kereta gantung yang akan dibangun untuk mengarahkan ke Gunung Rinjani. (thedriftbackpackershostel.com)

ntb.jpnn.com, GUNUNG RINJANI - Realisasi pembangunan kereta gantung di kaki Gunung Rinjani makin dekat.

Rencana pembangunan ini masih tetap berjalan.

Kabarnya kereta gantung tersebut nantinya akan menjadi kereta gantung paling panjang di dunia.

Panjangnya mencapai 10 kilometer.

Kereta gantung tersebut akan melalui Desa Karang Sidemen, Kecamatan Batukliang Utara (BKU), Lombok Tengah (Loteng).

Pembangunan kereta gantung tersebut ke depannya digadang-gadang berdampak positif bagi masyarakat.

Terutama, sebagai penggerak ekonomi masyarakat.

Kepala Desa Karang Sidemen BKU Loteng, Yuda Praya Cindra Budi mengatakan, rencana pembangunan kereta gantung ini masih dalam proses survei lokasi untuk menentukan titik tiang kereta gantungnya.

Kereta Gantung di kaki Gunung Rinjani terpanjang di dunia, sampai 10 km dan singgahi beberapa desa
Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia