Aplikasi MyPertamina Penuh Ganjalan, Pemkot Mataram Minta Pertamina Lebih Optimal
Rabu, 13 Juli 2022 – 11:41 WIB

Wali Kota Mataram H Mohan Roliskana. (Foto: ANTARA/Nirkomala)
Di sisi lain, wali kota juga meminta Pertamina mengoptimalkan peran pengelola SPBU untuk dapat membantu masyarakat melakukan registrasi aplikasi MyPertamina, sekaligus menjadi pusat informasi.
"Kami juga akan membangun komunikasi dengan Pertamina secara intensif agar masyarakat yang akan melakukan registrasi MyPertamina bisa tepat sasaran," katanya. (antara/ket/jpnn)
Aplikasi MyPertamina perlu disosialisasikan dengan lebih serius, Pemkot Mataram minta Pertamina lebih optimal
Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News