Waspadai Tsunami Akibat Gunung Anak Krakatau, Catatan Penting

Selasa, 26 April 2022 – 10:17 WIB
Waspadai Tsunami Akibat Gunung Anak Krakatau, Catatan Penting - JPNN.com NTB
Erupsi Anak Gunung Krakatau di Perairan Selat Sunda dengan ketinggian 2.000 meter, begini kondisi kehidupan masyarakat pesisir Pantai Padeglang, Banten. Foto: Bid Humas Polda Banten

"(Menurut, red) Catatan kami, aktivitas yang meningkat dari Gunung Anak Krakatau wajib untuk diwaspadai," pinta Gegar.

Diketahui, sejak 22 April 2022 Gunung Anak Krakatau sudah terlihat mengeluarkan abu vulkanik hitam ke wilayah Sumur dan Panimbang, Kabupaten Pandeglang.

Gunung Anak Krakatau juga mengeluarkan bebatuan pijar.

Bebatuan tersebut membahayakan nelayan dan wisatawan yang berada di perairan sekitar.

"Rekomendasi kami, sekitar 5 kilometer untuk jarak aman dari kawasan Gunung Anak Krakatau," kata Kepala Pos Pemantauan Gunung Anak Krakatau Kabupaten Serang Deni Mardiono. (cr1/jpnn)

Warga diharap untuk waspadai terhadap potensi tsunami akibat aktivitas Gunung Anak Krakatau yang meningkat, catat ini penting

Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia