Info Penting: Tidak Ada Perayaan Tahun Baru 2023 di Mataram
Selasa, 13 Desember 2022 – 17:18 WIB

Ilustrasi perayaan Tahun Baru 2023. Foto: Usplash/Vlad Deep
Terkait dengan pengawasan perayaan Tahun Baru 2023 yang biasanya dilaksanakan dengan berwisata ke sejumlah objek wisata, termasuk pantai, Dispar akan bekerja sama dengan Satpol PP dan Dinas Perhubungan (Dishub) untuk melakukan pengawasan.
"Pengawasan objek wisata tidak menjadi tanggung jawab Dispar saja, melainkan kolaborasi Satpol PP, Dishub, dan termasuk jajaran TNI/Polri," katanya. (antara/ket/jpnn)
Pemkot Mataram memutuskan untuk meniadakan perayaan Tahun Baru 2023, begini alasannya
Redaktur & Reporter : Ketut Efrata
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News