210 Liter Air Bersih untuk 14 Desa di NTB, Lihat Kondisinya

Jumat, 02 September 2022 – 14:55 WIB
210 Liter Air Bersih untuk 14 Desa di NTB, Lihat Kondisinya - JPNN.com NTB
Air bersih. Foto: Ricardo/JPNN.com Ilustrasi : Ricardo/JPNN.com

210 Liter Air Bersih untuk 14 Desa di NTB, Lihat Kondisinya

Ia mengatakan untuk jumlah maksimal pendistribusian air tersebut dilakukan hingga Januari dan minimal sampai Desember 2022.

"Sepanjang bulan tetap ada distribusi airnya sampai masuk musim kemarau lagi di tahun berikutnya," ucap AKA.

Lebih lanjut, AKA mengatakan khusus di Kecamatan Jerowaru yang kekurangan air bersihnya paling parah, Pemprov NTB akan bekerja maksimal dalam membantu pemenuhan kebutuhan air bersih masyarakat di wilayah itu.

"Saat ini prioritas kita di beberapa desa yang ada di Kecamatan Jerowaru dan beberapa desa di Kecamatan Pringgabaya. Termasuk beberapa desa di Lombok Utara," katanya. (antara/ket/jpnn)

Dinas Sosial NTB telah menyalurkan 210 liter air bersih untuk 14 desa di NTB yang dilanda kekeringan

Redaktur & Reporter : Ketut Efrata

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia