PMK Ganas, Pemkab Lombok Tengah Bentuk Satgas dengan Anggota Khusus
Kamis, 28 Juli 2022 – 16:19 WIB
Jumlah ternak yang telah sembuh dari PMK sebanyak 22.408 , yang tersebar di 12 kecamatan.
"Sisa ternak yang masih terkena PMK sebanyak 3.339 ekor," katanya.
Ia mengatakan, pemerintah daerah telah mengusulkan supaya pasar hewan dibuka, namun Badan Nasional Penanggulangan Bencana belum mengizinkan.
Oleh karena itu, semua pasar hewan, khusus di Lombok Tengah, masih ditutup.
"Pasar hewan masih ditutup sampai batas waktu yang belum ditentukan," katanya. (antara/ket/jpnn)
Wabah PMK di NTB masih ganas, Pemkab Lombok Tengah bentuk satgas dengan anggota khusus
Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News