Lukas Enembe Ditangkap, Pemimpin Separatis Papua Sebut KPK Merekayasa

Kamis, 12 Januari 2023 – 10:13 WIB
Lukas Enembe Ditangkap, Pemimpin Separatis Papua Sebut KPK Merekayasa - JPNN.com NTB
Gubernur Papua Lukas Enembe resmi ditahan oleh KPK pada Selasa malam dan kini sudah berada di Jakarta. (Foto: Antara, Wahyu Putro)

Seperti diberitakan sebelumnya, Lukas Enembe diduga menerima suap Rp 1 miliar dari Direktur PT Tabi Bangun Papua (TBP) Rijatono Lakka.

Uang itu merupakan pemulus agar proyek infrastruktur di Pemerintah Pemprov Papua jatuh ke tangan Rijatoni.

Rijatono juga sudah ditahan KPK. Lukas juga disinyalir menerima gratifikasi yang berhubungan dengan jabatannya sebagai gubernur Papua sebesar Rp 10 miliar. (dil/jpnn)

Berita ini telah tayang di JPNN.com dengan judul: Pemimpin Separatis Papua Minta Gubernur Lukas Enembe Dibebaskan

Pemimpin separatis Papua meminta agar pemerinta membebaskan Gubernur Lukas Enembe dan menyebut KPK merekayasa tuduhan

Redaktur & Reporter : Ketut Efrata

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia