Memprihatinkan, Musik Tradisional Suku Sasak Cilokaq Nyaris Punah
Jumat, 20 Mei 2022 – 15:29 WIB
Artinya, ‘Kecimol’ itu modifikasi dari Cilokaq, dengan tambahan instrumen-instrumen musik lain.
"Dulu instrumen dari Cilokaq dalam Kecimon seperti Penting ini masih dipakai, tetapi sekarang sudah tidak dipakai lagi," kata yang akrab disapa Zero. (antara/ket/jpnn)
Sungguh memprihatinkan, musik tradisional Suku Sasak Cilokaq keberadaannya kini dinyatakan sekarat
Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News