Latsitarda Nusantara di Lombok, Wagub: Semoga Betah

"Penerimaannya tadi sudah bagus, bahkan Ibu Wagub mengunjungi kapal untuk berinteraksi dan berkomunikasi langsung dengan para taruna," ungkapnya.
Latsitarda Nusantara merupakan kegiatan integrasi yang dilaksanakan setahun sekali pada akhir pendidikan oleh taruna tingkat IV (akhir) Akademi Militer(Akmil), Akademi Angkatan Udara (AAU), Akademi Angkatan Laut (AAL) dan Akademi Kepolisian, sebelum mereka dilantik menjadi seorang perwira TNI dan Polri oleh Presiden Republik.
Latihan ini merupakan yang ketiga kalinya di NTB, setelah Latsitarda tahun 2012 dan tahun 1995 lalu.(*)
Berita ini telah ditayangkan dengan judul: Wagub Minta Peserta Latsitarda Nusantara Berbaur dengan Warga
Kegiatan Latsitarda Nusantara berlangsung di Lombok selama satu bulan, Wagub NTB berharap semoga para taruna betah
Redaktur & Reporter : Ketut Efrata
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News