Lombok Tengah Siap Laksanakan Program Desa Cerdas, Tinggal Tunggu Aba-aba

Jumat, 26 Agustus 2022 – 10:26 WIB
Lombok Tengah Siap Laksanakan Program Desa Cerdas, Tinggal Tunggu Aba-aba  - JPNN.com NTB
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Lombok Tengah M Zaenal Mustakim. (ANTARA/Akhyar)

Menurut dia, pemerintah daerah mempertimbangkan potensi desa, kemajuan badan usaha milik desa, dan program pemberdayaan yang sudah dijalankan di desa dalam menentukan pelaksana Program Desa Cerdas.

Sebanyak 20 desa yang ditetapkan sebagai pelaksana Program Desa Cerdas, ia mengatakan, diharapkan bisa menjadi contoh bagi desa-desa yang lain dalam meningkatkan pemanfaatan teknologi digital untuk mendukung penyelenggaraan pelayanan serta upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat. (antara/ket/jpnn)

Kabupaten Lombok Tengah segera melaksanakan Program Desa Cerdas, tinggal tunggu pusat

Redaktur & Reporter : Ketut Efrata

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia