600 Nelayan di Lombok Tengah Terima Sertifikat Tanah, Perhatikan Baik-baik Kegunaannya

Rabu, 01 Juni 2022 – 18:59 WIB
600 Nelayan di Lombok Tengah Terima Sertifikat Tanah, Perhatikan Baik-baik Kegunaannya - JPNN.com NTB
Salah satu perahu nelayan saat akan melaut di wilayah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) (ANTARA/Akhyar)

"Nelayan punya tanah hanya untuk rumah, itulah yang dibuatkan sertifikat untuk bisa dijadikan jaminan," katanya.

Program dari kementerian kelautan dan perikanan kerja sama dengan Badan Pertanahan Nasional (BPN) tersebut diberikan sebagai bentuk komitmen pemerintah untuk mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat khususnya para nelayan.

"Program ini diberikan secara gratis," katanya.

Berdasarkan data sementara jumlah nelayan di Lombok Timur mencapai 9000 orang, namun tidak semua bisa mendapatkan program tersebut, karena sertifikat tersebut diberikan kepada nelayan yang tidak mampu sesuai dengan ketentuan.

"Ini salah satu upaya pemerintah untuk mengurangi angka kemiskinan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat," katanya. (antara/ket/jpnn)

Sebenyak 600 nelayan di Lombok Tengah akan menerima sertifikat tanah, perhatikan baik-baik kegunaannya

Redaktur & Reporter : Ketut Efrata

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia