Waspada Hepatitis Akut, Komisi IX Haruskan Pemerintah Sigap

Jumat, 06 Mei 2022 – 21:01 WIB
Waspada Hepatitis Akut, Komisi IX Haruskan Pemerintah Sigap - JPNN.com NTB
Anggota Komisi IX DPR RI Irma Suryani Chaniago meminta pemerintah melalui Kementerian Kesehatan (Kemenkes) untuk melakukan pengawasan wabah hepatitis akut. Foto: Ricardo/JPNN.com

Sebelumnya, hepatitis akut misterius ini mengakibatkan tiga anak meninggal dunia, dan Kemenkes telah menindaklanjutinya.

Tiga pasien anak tersebut dirawat di RSUPN Dr. Ciptomangunkusumo dan diduga mengidap hepatitis akut, yang belum diketahui etiologinya.

Untuk itu, Kemenkes dan Dinas Kesehatan DKI Jakarta melakukan investigasi kontak untuk mengetahui faktor risikonya.

“Berdasarkan hasil investigasi kontak terhadap kasus yang meninggal dunia, ketiganya datang ke fasilitas kesehatan pada kondisi stadium lanjut sehingga hanya memberikan sedikit waktu bagi tenaga kesehatan untuk melakukan tindakan pertolongan," kata Juru Bicara Kemenkes Siti Nadia Tarmizi pada konferensi pers, Kamis (5/5). (mcr8/jpnn)

Waspadai menyebarnya wabah Hepatitis Akut, anggota komisi IX RI haruskan pemerintah untuk sigap

Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia