Unram Peringkat ke-15 dalam Inovasi, Institusi Internasional Pertimbangkan Hal Ini
Rabu, 20 April 2022 – 13:07 WIB
Selain itu, sudah dibentuk Pusat Pengelolaan Konferensi dan Publikasi untuk percepatan publikasi hasil-hasil penelitian yang dilakukan oleh dosen.
Bagi Bambang, atmosfer akademis yang kondusif di lingkungan kampus juga penting dalam memperkuat atau mendorong penelitian dan inovasi.
"Mulai dari tingkat yang paling bawah, yakni program studi hingga tingkat universitas," urainya.
Dengan begitu, dosen mampu melakukan riset dan inovasi demi kemajuan ilmu pengetahuan.
Berita ini sempat ditayangkan dengan judul: Institusi Internasional Sebut Inovasi Unram di Peringkat 15
Unram menduduki peringkat ke-15 dalam hal inovasi, institusi internasional pertimbangkan tiga indikator ini
Redaktur & Reporter : Ketut Efrata
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News