Potensi Hujan di NTB Hari Ini, Waspadai Angin Kencang

Rabu, 31 Agustus 2022 – 12:28 WIB
Potensi Hujan di NTB Hari Ini, Waspadai Angin Kencang - JPNN.com NTB
Peta cuaca di wilayah NTB (ANTARA/Istimewa)

Kabupaten Lombok Utara di Kecamatan Tanjung, Gangga, Kayangan, dan sekitarnya.

"Warga diimbau untuk waspadai potensi hujan yang dapat menimbulkan bencana alam seperti banjir, tanah longsor dan pohon tumbang," katanya.

BMKG juga mengimbau kepada masyarakat yang tinggal di pesisir pantai wilayah Nusa Tenggara Barat untuk mewaspadai potensi gelombang tinggi yang bisa mencapai 2 meter lebih dan angin kencang dengan kecepatan 27 knot.

"Warga yang beraktivitas di pesisir diharapkan tetap waspada terhadap dampak gelombang tinggi yang terjadi," katanya. (antara/ket/jpnn)

BMKG menyebutkan adanya potensi hujan untuk wilayah NTB hari ini, yang disertai dengan angin kencang

Redaktur & Reporter : Ketut Efrata

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia