Info Penting untuk Warga NTB: Harap Waspadai Kekeringan Meteorologi Meski Ada Hujan
Senin, 22 Agustus 2022 – 14:06 WIB

Peta prakiraan potensi hujan di wilayah NTB (ANTARA/Istimewa)
Sedangkan peringatan dini kekeringan Meteorologis pada level awas terdapat di Kabupaten Dompu yaitu di wilayah Kecamatan Kilo, Kabupaten Sumbawa yaitu di Kecamatan Buer.
Level siaga terdapat di Kabupaten Bima yaitu di Kecamatan Lambitu, Parado dan Sanggar, Kota Bima yaitu di Kecamatan Raba, dan Kabupaten Sumbawa yaitu di Kecamatan Batulanteh dan Moyohulu.
"Masyarakat juga diimbau untuk dapat mengantisipasi terjadinya potensi kekeringan dengan membuat tampungan air terutama pada wilayah yang rentan akan bencana kekeringan," katanya. (antara/ket/jpnn)
Sangat penting untuk disimak oleh warga NTB: Harap selalu waspada terhadap potensi kekeringan meteorologi, meski ada hujan
Redaktur & Reporter : Ketut Efrata
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News