Kearifan Lokal: Mandi di Air Terjun Benang Kelambu dan Benang Setokel, Perempuan Wajib Pakai Bebonjan

Jumat, 19 Agustus 2022 – 16:14 WIB
Kearifan Lokal: Mandi di Air Terjun Benang Kelambu dan Benang Setokel, Perempuan Wajib Pakai Bebonjan - JPNN.com NTB
Contoh Bebonjan aturan baru bagi perempuan yang ingin mandi di Air Terjun Benang Kelambu dan Benang Setokel. Foto: Pokdarwis Benstol.

"Larangan tidak menggunakan bikini saat mandi di Air Terjun Benang Stokel dan Benang Kelambu itu untuk menjaga adat kesopanan masyarakat sekitar," ungkapnya.

"Agar kearifan lokal agar tidak tergerus dampak negatif perkembangan pariwisata," sambungnya.

Untuk menjaga kenyamanan wisatawan, pihak pengelola telah menyediakan kain untuk digunakan saat mandi.

"Jenis kainnya sama seperti yang digunakan oleh orang-orang dahulu pada saat kerajaan kuno ketika mandi di sungai atau tempat terbuka," jelasnya.

Rodian berharap dengan adanya aturan itu, kearifan lokal yang telah diturunkan oleh para pendahulu di desa ya itu dapat bersaing pada era saat ini.

"Harapan kami semoga apa yang menjadi tujuan kami yakni menjaga budaya dan kearifan lokal yang mampu bersaing pada zaman kemajuan pariwisata di era digital ini," tutupnya.(mcr38/Jpnn)

Untuk menjaga kearifan lokal, wisatawan perempuan diwajibkan mengenakan kain di dua destinasi wisata ini

Redaktur : Ketut Efrata
Reporter : Edi Suryansyah

Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia