Poppy Dharsono: Mandalika dan Tenun Lombok, Seluas Ini Peluangnya, wahai Pemerintah…
Sabtu, 02 April 2022 – 09:44 WIB
"Saya akan mendorong agar pemerintah NTB itu mengerti bahwa Mandalika adalah kesempatan internasional yang harus mereka manfaatkan dengan benar," kata perempuan usia 71 tahun ini.
Mantan anggota DPD RI ini menyebutkan, bahwa dunia industri kreatif di Lombok harus digarap dengan baik oleh pemerintah sehingga bisa terlihat hasilnya.
"Ada perhiasan, tenun, dan lain-lain yang harus digarap dengan benar agar kesempatan itu bisa dirasakan oleh UKM yang ada di sana," kata Poppy seperti terlansir pada laman Genpi.co. (ket/JPNN)
Poppy Dharsono: Mandalika bisa menjadi kesempatan untuk mempromosikan hasil tenun masyarakat Lombok, seluas ini loh peluangnya, wahai pemerintah…
Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News