Penyaluran DAK Pakai Uang Pelicin? Sekda NTB Minta Media untuk Mengawal
Selasa, 09 Agustus 2022 – 12:44 WIB
"Jika ditemukan indikasi ada oknum yang melakukan penyimpangan maka segera laporkan ke kami," ungkapnya.
Dikhawatirkan, jika persoalan diketahui pusat maka 5 tahun ke depan Provinsi NTB tidak akan mendapatkan bantuan.
Padahal, lanjutnya, pihaknya sudah mengawal sedemikian rupa untuk mengantisipasi terjadinya penyelewengan DAK.(*)
Berita di atas telah ditayangkan dengan judul: Dugaan Permainan Fee DAK, Sekda NTB Minta Inspektorat Bergerak
Beredar bukti transfer dalam penyaluran DAK yang diduga sebagai pelicin, Sekda NTB minta media untuk mengawal
Redaktur & Reporter : Ketut Efrata
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News