Konflik di Desa Mareje Jadi Warning, Anggota Dewan Siap Datangi Bupati
"Saya khawatir ada pihak-pihak yang sengaja menyulut pertikaian. Memanaskan situasi," ucapnya.
Baca Juga:
Dengan kekhawatiran tersebut, ia ingin semua pihak untuk lebih berhati-hati dan tidak mudah terprovokasi.
Ia juga mengingatkan, bahwa pluralisme di Lombok Barat sudah tercipta sejak lama, dan bahwa semua agama dan golongan baik Islam, Hindu, Budha, maupun Kristen sudah terbiasa bahu-membahu.
Maka dari itu, kejadian pada malam Takbiran (3/5) lalu tidak sejalan dengan citra yang melekat selama ini tentang Desa Mareje.
Kericuhan tersebut berujung pada pembakaran enam rumah warga.
Beruntung, saat ini keadaan sudah damai.
"Saya mendapat kabar sudah ada perjanjian damai. Situasi sudah kembali damai," katanya.(*)
Konflik malam takbiran yang terjadi di Desa Mareje menjadi warning, anggota dewan siap datangi bupati untuk bicara serius
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News