Nonton WSBK di Mandalika Gratis!
Selain itu, penonton juga dapat membeli melalui Tokopedia, Shopee, Blibli, tiketapasaja.com, BRImo, BookMyShow.com, Bank NTB Syariah dan partner travel agent lokal.
Sementara, Direktur Utama ITDC Ari Respati yakin WSBK mampu menciptakan multiplier effect yang besar.
Dia yakin WSBK mampu mewujudkan perputaran ekonomi, penyerapan tenaga kerja, hingga meningkatkan country branding untuk mengenalkan nama Indonesia dan khususnya Mandalika di mata dunia.
"Event WSBK diharapkan mampu menjadi pemantik kebangkitan pariwisata mulai dari sektor penyewaan jasa transportasi, sektor akomodasi, UMKM," kata Ari. (mcr38/jpnn)
Nonton WSBK gratis di Sirkuit Mandalika!
Redaktur : Ketut Efrata
Reporter : Edi Suryansyah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News