Pasutri Mendambakan Momongan? Jangan Skip 5 Makanan Sehat Ini

Jumat, 06 Januari 2023 – 09:46 WIB
Pasutri Mendambakan Momongan? Jangan Skip 5 Makanan Sehat Ini  - JPNN.com NTB
Ilustrasi bawang putih. Foto: Pixabay

ntb.jpnn.com - Bagi pasangan suami istri yang sedang fokus untuk memiliki momongan, banyak hal harus diperhatikan.

Salah satunya adalah jumlah cairan pria yang cukup dan sehat.

Menurut Organisasi Kesehatan Dunia, jumlah cairan pria lebih dari 15 juta per mililiter dianggap sehat, dan hitungan di bawah itu dianggap tidak normal.

Sementara infertilitas tidak selalu dapat diobati, terkadang bisa diperbaiki dengan diet sehat, suplemen, dan strategi gaya hidup lainnya. 

Berikut beberapa makanan yang dikaitkan dengan peningkatan kesuburan pada pria dengan cara meningkatkan jumlah cairan dan volume air mani.

Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Pulse.com.gh.

1. Bawang putih

Bawang putih selama bertahun-tahun telah dikaitkan dengan peningkatan jumlah cairan pria.

Di antara banyak khasiatnya adalah vitamin B6 dan selenium, keduanya berperan dalam produksi sperma yang sehat.

Jangan pandang sebelah mata 5 makanan sehat ini, yang mampu meningkatkan jumlah cairan pria
Facebook JPNN.com NTB Twitter JPNN.com NTB Pinterest JPNN.com NTB Linkedin JPNN.com NTB Flipboard JPNN.com NTB Line JPNN.com NTB JPNN.com NTB

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com NTB di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia